Senin, 04 April 2016

7 Manfaat Belajar dan Latihan Beladiri #95


Setiap melakukan suatu kegiatan, sebaiknya kamu harus tau manfaat apa yang akan kamu dapatkan saat melakukan kegiatan tersebut. Kamu jangan asal melakukan ataupun jangan cuma ikut-ikutan teman kamu saja. Kalau kamu melakukan suatu kegiatan hanya sekedar ikut-ikutan teman saja, maka kamu pasti tidak akan bersemangat dan juga cepat merasa bosan dengan kegiatan tersebut.


Begitupun juga saat kamu melakukan kegiatan olahraga beladiri, ada baiknya kamu tau apa manfaat belajar dan latihan beladiri. Sebenarnya ada banyak sekali manfaat belajar dan latihan beladiri, tapi hari ini saya hanya akan share/bagikan 7 manfaat saja.


Inilah 7 manfaat belajar dan latihan beladiri :


#1. Membuat Tubuh Kamu Sehat dan Bugar


#2. Menjadi Lebih Percaya Diri dan Berani


#3. Mampu Menjaga Diri Sendiri


#4. Bisa Melindungi dan Menolong Orang Lain


#5. Berprestasi Dalam Olahraga


#6. Mempunyai Banyak Teman


#7. Bisa Membanggakan ke Dua Orang Tuamu



*Untuk penjelasannya di lanjutkan besok ya.....hehehe......


*bersambung...


Link Motivasi Latihan Beladiri :




Purbalingga, Senin 04 April 2016, Jam 21.56 WIB




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terimakasih sudah mampir di blog ini dan telah membaca artikel yang saya tulis diatas. Silahkan tinggalkan jejak kamu di kotak komentar, agar saya juga bisa mampir dan membaca tulisan di blog kamu. (untuk komentar dari blog kesehatan/penjual obat, maka saya anggap SPAM)

*Salam Blogger :-)

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...